Hidup itu adalah perjuangan tuk mendapatkan kehidupan yang baik dalam arti bermanfaat bagi dirinya dan bagi umat manusia tanpa memandang derajat/pangkat golongan / ras suku /agama / kaya / miskin /susah. karena mereka mengerti bahwa mereka semua adalah sama kedudukannya di depan Yang Maha Pencipta.
Terkadang orang berpikir secara tidak masuk akal dan
bersikap egois. Tetapi, bagaimanapun juga, terimalah
mereka apa adanya.
1 Apabila engkau berbuat baik, orang lain mungkin
akan berprasangka bahwa ada maksud-maksud buruk di
balik perbuatan baik yang kau lakukan itu. Tetapi,
tetaplah berbuat baik selalu.
2 Apabila engkau sukses, engkau mungkin akan
mempunyai musuh dan juga teman-teman yang iri hati
atau cemburu. Tetapi, teruskanlah kesuksesanmu itu.
3 Apabila engkau jujur dan terbuka, orang lain
mungkin akan menipumu. Tetapi, tetaplah bersikap jujur
dan terbuka setiap saat.
4 Apa yang telah engkau bangun bertahun-tahun lamanya,
dapat dihancurkan orang dalam satu malam saja. Tetapi,
janganlah berhenti dan tetaplah membangun.
5 Apabila engkau menemukan kedamaian dan kebahagiaan
di dalam hati, orang lain mungkin akan iri hati
kepadamu. Tetapi, tetaplah berbahagia.
6 Kebaikan yang kau lakukan hari ini, mungkin besok
akan dilupakan orang. Tetapi, teruslah berbuat baik.
7 Berikan yang terbaik dari apa yang kau miliki, dan
itu mungkin tidak akan pernah cukup. Tetapi, tetap
berikanlah yang terbaik.
8 Sadarilah bahwa semuanya itu ada di antara engkau
dan Tuhan. Tidak akan
pernah ada antara engkau dan orang lain. Jangan
pedulikan apa yang orang lain
pikir atas perbuatan baik yang kau lakukan. Tetapi,
percayalah bahwa mata Tuhan
tertuju pada orang-orang yang jujur, dan Dia dapat
melihat ketulusan hatimu.
Minggu, 21 Maret 2010
MARI KITA BACA BERSAMA
Diposting oleh
TKSK PONOROGO
jam
20.30
-
Investasi Sosial merupakan suatu bentuk strategi yang dilakukan untuk menguatkan pencapaian program dalam mencapai sasaran, salah satu inves...
-
Masalah keterlantaran yang dialami oleh bayi dan anak – anak semakin meningkat. Keterlambatan terjadi karena kelalaian dan atau ketidakmampu...
-
Hari ini sebelum engkau berpikir untuk mengucapkan kata-kata kasar - Ingatlah akan seseorang yang tidak bisa berbicara. Sebelum engkau menge...
-
Dari buku Life Excellent, Reza M Syarif memberikan beberapa tips menarik dan cara untuk membentuk rumah tangga yang excellent. Namun disini ...
-
Lanjut Usia adalah seseorang baik wanita maupun laki-laki yang telah berusia 60 tahun ke atas.Lanjut Usia secara fisik dapat dibedakan atas ...
-
Penanganan Penyandang Masalah Kesejahteraan Sosial Masyarakat (PMKS) di tingkat kecamatan, Jatim saat ini telah memiliki relawan khusus yang...
-
bosan kita menderita waktunya bersama membangun bangsa
-
Sebagai makhluk individual manusia mempunyai dorongan atau motif untuk mengadakan hubungan dengan dirinya sendiri, sedangkan sebagai makhluk...
-
LATAR BELAKANG • Permasalahan sosial yang selayaknya ditangani melalui Program Pemberdayaan Masyarakat selalu berkembang secara dinamis, ...
-
Pemberdayaan masyarakat dapat didefinisikan sebagai tindakan sosial dimana penduduk sebuah komunitas mengorganisasikan diri dalam...
1 komentar:
sing ikhlas lan nerimo, kui tandane wong kang sugih...
Posting Komentar